Friday, March 6, 2009

Home » Sepenggal Kisah Zakia

Sepenggal Kisah Zakia

Diposkan oleh Dhimas HR Pada 12:37 AM

Zakia adalah Cewek yang baru berumur 18 tahun.Tahun 2007 kemarin Dia baru Lulus SMA,dan Sekarang dia telah kuliah di suatu lembaga "magistra Utama".Dari sana Dia memulai kehidupan Barunya Sebagai gadis dewasa.maklum kan sudah berumur 18.
Hari-hari berlanjut Dia masuk ke bagian TI (Tekhnologi Informatika), di kelas itu D sempat ngelirik ke salah seorang Co (Teguh).bisa di katakan D itu mirip Co (Arif) yang Dulu pernah di Inginkannya.tapi Dia g Naksir ma Teguh.cuma mirip aja.zakia tetap menunggu Arif berharap Dia Tahu perasaanya sampai zakia tetap merasakan itu.

suatu waktu zakia dapat pekerjaan di Robinson.Itu cuma 2 bulan aj.Di situ zakia dapat keluarga baru.keluarganya mbak Risma.Dia sudah dekat banget ma keluarganya.termasuk sama adiknya (Mr.Hero)tanpa sepengetahuan mbak Risma.Semua berlanjut n berlanjut.ternyata ada sedikit perasaan di hati zakia buat Mr. Hero.Cuma zakia takut jika mereka harus menjalin Ikatan.karena faktor dari keluarga, Dia takut kalau keluarganya Mr. hero tahu.Setelah itu ternyata Mr. hero sudah menjalin ikatan dengan Ce lain.zakia cuma tersenyum dan mengira Mr. hero tidak ada perasaan sama Dia.Dia cuma merenung.dan ini jadi pelajaran baginya.jangan mudah untuk menaruh hati pada Seseorang.
Di lain waktu Dia baru tahu Mr. hero juga menaruh hati pada zakia.Hanya zakia tak merespon.

pekerjaan itu selesai dan zakia kembali ke kampus.

suatu hari zakia pergi Outbond ke Jepara.Acara di sana menyenangkan n terjadi sesuatu di sana.Tanpa Sengaja dia kenalan ma Co, Azib namanya.Dia itu Anak kelas Hotel, dan denger-denger Azib tu Anak Nakal n Gitulah.zakia kira cuma sebatas itu aj.Tapi perkiraan itu salah.
dari situ hubungan mereka berlanjut.Azib sering menemuinya dan Cerita tentang Dirinya pada Zakia.Meski banyak yang ngerasa kok bisa gitu.Azib dekati Zakia. padahal kan Azib tu orangnya nakal banget.dia juga heran kenapa bisa Azib cerita tentang dirinya pada zakia.

Hari Sabtu bulan Desember, mereka bertemu lagi.Tanpa di sangka azib mengutarakn perasaanya.zakia kaget....tapi Dia tidak bisa menerima itu karena Zakia cuma menganggap Dia teman g lebih.selain itu zakia punya prinsip " Dia g bakalan pacaran sebelum Dia kerja".meski ingin sekali zakia mencoba tapi Dia terbelunggu dengan komitmennya.Padahal Dia terlalu banyak di sakiti meski itu sengaja maupun tak sengaja.tapi...Dia tidak bisa lakukan itu.

Semua berlalu seketika.Bulan Februari Semua anak kampus pergi magang n kerja.dan zakia beruntung Dia dapat kerja di CV yang sesuai dengan jurusannya.dari Situ Dia memulai kehidupan baru lagi.

0 komentar:

Post a Comment

 

Mengangkat Musik & Budaya Indonesia Copyright © 2010 Designed by Dhimas HR Blogger Pekalongan Sponsored by Pissces Of 17 Band - Cikarang